Cerdas dan Berbudaya untuk Generasi Muda Trihanggo

Sosial
Gampingcorner.com-Trihanggo, ‘Hanggo budoyo’ telah berhasil menyelenggarakan pentas ketoprak di RT 03 Baturan, Trihanggo. Lembaga budaya ini dibentuk oleh keluruhan untuk mewadahi berbagai unsur kebudayaan, wayang, karawitan, ketoprak dll. 
Hal yang unik dalam ketoprak ini terletak pada pemain yang diperankan semuanya oleh pemuda/pemudi. Hal ini disampaikan oleh Herman Budi Pramono, S.E menyatakan. “Pentas ketoprak kali ini dipentaskan seluruhan oleh generasi muda.” tutur Lurah Trihanggo tersebut. Ini sangat bagus sekali untuk membangun generasi muda yang cerdas dan berbudaya” imbuhnya.
Umumnya, seluruh kelurahan di Gamping memiliki lembaga khusus untuk mewadahi kegiatan kebudayaan, termasuk ketoprak. Perbedaan yang mendasar dengan yang lain adalah para anggota di kelurahan trihanggo dengan daerah lain adalah pentas ketoprak diperankan seluruhnya oleh anak muda. “Sebenarnya seluruh keluruhan ada, cuman yang membedakan dengan yang lain adalah desa ini mayoritas yang menyelenggarakan anak muda, kalau di desa lain yang memainkan para orang tua” tegasnya.
Herman berharap  ketoprak dapat membangun generasi muda yang cerdas dan berbudaya. “Pemuda yang mencintai budaya merupakan perkembangan sell bitcoins yang bagus saat ini” sanjung beliau terhadap pemeran ketoprak. Semoga harapan Bapak Lurah dapat tercapai dikemudian hari. (al/jito*)
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments